Peringatan HUT Kemerdekaan Indonesia ke-74
Dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Indonesia ke-74, maka Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung ikut melaksanakan berbagai kegiatan, mulai dari jalan santai, hingga perlombaan gerak jalan putra dan putri. Gerak Jalan Putra Lomba gerak jalan putra dilaksanakan pada tanggal 8 Agustus 2019. Dinas Kesehatan, Puskesmas, dan Instalasi Perbekalan mengirimkan beberapa perwakilan untuk ikut turut serta dalam lomba … Baca Selengkapnya