Pelaksanaan Vaksinasi Booster menuju 50 %

Dalam rangka percepatan pelaksanaan Vaksinasi Booster menuju 50 % hari ini selasa tanggal 22 Maret 2022 dilaksanakan Vaksinasi Serentak di Kabupaten Klungkung dengan jumlah Pos Pelayanan sebanyak 59 lokasi Pelayanan Vaksinasi yang tersebar di seluruh Desa yang ada di Kabupaten Klungkung. Dengan melibatkan Tim Dinas Kesehatan, RS Pemerintah dan Swasta , TNI dan Polri. Vaksinasi Serentak akan dilanjutkan Besok tanggal 23 Maret 2022. Bagi Masyarakat yang belum mendapatkan Vaksinasi agar segera datang ke Pos Pelayanan yang sudah disediakan. Tetap dengan Protokol Kesehatan

.Salam Gema Santi

Tinggalkan komentar