Penyerahan Bantuan dari Yayasan Ronald McDonald House Charities

Jumat, 5 Maret 2021Telah dilaksanakan penyerahan bantuan dari Yayasan Ronald McDonald House Charities kepada Paud rare Kumara, TK Kumara Dewa dan TK Hindu Darma Widya oleh Ibu Bupati didampingi oleh ibu kepala dinas kesehatan , kabid pelayanan dan SDK dan jajaran serta ka. Puskesmas Klungkung 1. pada keesokan harinya, 6 Maret 2021 dilaksanakan Penyerahan paket … Baca Selengkapnya

Monitoring Vaksinasi Tahap II

Selasa, 16 Februari 2021Kepala Dinas Kesehatan melakukan Monitoring vaksinasi dosis ke 2 di UPTD puskesmas Dawan 1, Puskesmas Dawan 2 dan Puskesmas Klungkung 1 dari hasil monitoring ditemukan pelaksanaan vaksinasi berjalan baik dan masih ada beberapa nakes yg tertunda diberikan vaksinasi dosis pertama .Trimakasih untuk kerjasama semua tim dan kita semua diberikan kesehatan dan keselamatan.salam … Baca Selengkapnya