Rapat Koordinasi Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) Posyandu Kabupaten Klungkung

Kamis, 23 November 2023 diselenggarakan Rapat Koordinasi Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) Posyandu Kabupaten Klungkung, di Wyndam Taman Sari Resort. Kegiatan dibuka oleh Kabid Kesehatan Masyarakat Dinkes Klungkung mewakili Kadinkes, dihadiri oleh Kadis Pemberdayaan Masyarakat, Pemerintahan Desa dan Keluarga Berencana Kabupaten Klungkung selalu ketua Pokjanal, dan jajaran Pokjanal Kabupaten, Sekretaris dinkes, Camat Banjangkan, Para Sekretaris Kecamatan … Baca Selengkapnya

Praktik Baik Audit Kasus Stunting Indonesia (PETIK AKSI) IV Tahun 2023

Selasa, 21 november 2023 drg. I Gusti Ayu Ratna Dwijawati, M. Kes Kepala Dinkes Kabupaten Klungkung mengikuti kegiatan PETIK AKSI. Dimana Kabupaten Klungkung dipercaya menjadi salah satu narasumber dalam kegiatan Praktik Baik Audit Kasus Stunting Indonesia (PETIK AKSI) IV Tahun 2023 yang diselenggarakan secara daring dari ruang vicon Kantor Bupati Klungkung, Selasa. Sekretaris Daerah Kabupaten … Baca Selengkapnya

kerja bakti di lingkungan Dinkes Klungkung.

Rabu, 8 November 2023. Ni Luh Made Ariyati, S.T, M.Kes Sekretaris Dinkes Klungkung, Kasubag Progsimas, Kasubag keuangan, kepegawaian dan umum dan staf sekretariat melakukan kerja bakti di lingkungan Dinkes Klungkung. Kerja bakti meliputi penataan taman, kebersihan lingkungan dan keindahan. Dengan lingkungan kerja yang bersih dan indah diharapkan dapat meningkatkan kenyamanan bekerja dan meningkatkan kinerja. Salam … Baca Selengkapnya

FGD terkait hasil penelitian/survey tahap I dari Politeknik Kesehatan Denpasar

Selasa, 26 September 2023 Plt Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung menghadiri FGD terkait hasil penelitian/survey tahap I dari Politeknik Kesehatan Denpasar. Tema penelitian adalah Pengembangan Model Intervensi Keluarga Tangguh Stunting dalam Meningkatkan Kewaspadaan Risiko Stunting dan Efikasi Diro Keluarga Merawat Anak Stunting. FGD bertempat di Ruang Pertemuan UPTD Puskesmas Nusa Penida I, dihadiri oleh Tim … Baca Selengkapnya

Plt. Kepala Dinkes Klungkung dr. Ida Ayu Megawati, M. Kes menghadiri Diseminasi Audit Kasus Stunting Semester II Tingkat Kabupaten sekaligus sebagai narasumber dengan materi Intervensi Spesifik dan Sensitif Dalam Percepatan Penurunan Stunting.

Rabu, 20 September 2023 Plt. Kepala Dinkes Klungkung dr. Ida Ayu Megawati, M. Kes menghadiri Diseminasi Audit Kasus Stunting Semester II Tingkat Kabupaten sekaligus sebagai narasumber dengan materi Intervensi Spesifik dan Sensitif Dalam Percepatan Penurunan Stunting. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menindaklanjuti hasil Audit Kasus Stunting Semester II Tahun 2023 di Kabupaten Klungkung yang … Baca Selengkapnya

Plt. Dinkes Klungkung mengikuti Entry Meeting Inspektorat Provinsi Bali Terkait Akhir Masa Jabatan Bupati Klungkung Periode 2018-2023.

Selasa, 19 September 2023 Plt. Dinkes Klungkung mengikuti Entry Meeting Inspektorat Provinsi Bali Terkait Akhir Masa Jabatan Bupati Klungkung Periode 2018-2023. Dipimpin langsung Kepala Inspektorat Provinsi Bali, dan diterima oleh Bupati Klungkung beserta Kepala OPD terkait. Waktu pemeriksaan kegiatan ini selama 20 hari kerja mulai tanggal 19 September 2023 sampai tanggal 17 Oktober 2023. Salam … Baca Selengkapnya

Plt. Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung mengikuti Sosialisasi Anti Korupsi di ruang rapat Praja Mandala Kabupaten Klungkung dan staf Dinkes mengikuti secara daring di ruang pertemuan Dinkes Klungkung

Senin, 18 September 2023 Plt. Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung mengikuti Sosialisasi Anti Korupsi di ruang rapat Praja Mandala Kabupaten Klungkung dan staf Dinkes mengikuti secara daring di ruang pertemuan Dinkes Klungkung. Sosialisasi Anti Korupsi (Gratifikasi dan Pengaduan Masyarakat) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Klungkung dibuka oleh Bupati Klungkung. Turut hadir Kepala Kejaksaan Negeri Klungkung, Wakil Ketua … Baca Selengkapnya

Kepala Bidang Kesehatan Masyarkat Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung beserta staf memberikan Sosialisasi Higiene Sanitasi Pangan di ruang rapat kantor camat Nusa Penida.

Senin, 18 September 2023 Kepala Bidang Kesehatan Masyarkat Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung beserta staf memberikan Sosialisasi Higiene Sanitasi Pangan di ruang rapat kantor camat Nusa Penida. Sosialisasi ini bertujuan untuk pencegahan Kejadian Luar Biasa (KLB) Keracunan Pangan di wilayah Nusa Penida. Peserta kegiatan adalah penjamah makanan, pengelola Tempat Pengelolaan Pangan (TPP), petugas puskesmas/ sanitarian dan … Baca Selengkapnya

Plt.Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung dr Ida Ayu Megawati, M.Kes menerima DPRD Kabupaten Grobogan dan Dinkes Kabupaten Grobogan Provinsi Jawa Tengah Dalam rangka Study banding

Senin, 18 September 2023 Plt.Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung dr Ida Ayu Megawati, M.Kes menerima DPRD Kabupaten Grobogan dan Dinkes Kabupaten Grobogan Provinsi Jawa Tengah Dalam rangka Study banding. Study Banding ini bertujuan untuk menambah wawasan, Pengetahuan serta peningkatan pelaksanaan tugas dilingkungan DPRD dan Dinkes Kabupaten Grobogan Provinsi Jawa Tengah dalam Pemahaman Peraturan Badan Penyelenggara Jaminan … Baca Selengkapnya

Cukup lakukan dua langkah sederhana ini agar kesehatan tubuh tetap terjaga

Halo sahabat Dinkes Klungkun, kamu tidak perlu punya kekuatan super dulu untuk mencegah dampak polusi udara yang tinggi Cukup lakukan dua langkah sederhana ini agar kesehatan tubuh tetap terjaga Apa saja yang perlu dilakukan? Geser sampai akhir yuk Selalu jaga kesehatan dimana pun dan kapan pun kamu berada ya sahabat Dinkes Klungkung Salam sehat! Salam … Baca Selengkapnya